Jumat, 21 Mei 2010

Ladies Sunrise...

Minuman kaya buah-buahan ini baik untuk kesehatan.

Bahan-bahan:
Granaldine sirup 50 ml (terdapat di swalayan)
Orange juice 70 ml
Lemon juice 30 ml
Fruit infius 20 ml
Es batu secukupnya

Bahan-bahan fruit infius:
Papaya 100 gr
Jeruk 100 gr
Semangka 100 gr
Nenas 100 gr

Garnish:

Apel
Jeruk


Cara membuat fruit infius:
1. Potong buah kecil-kecil kemudian rebus dalam 1 liter air.
2. Masak hingga airnya menyusut setengah. Tiriskan

Cara membuat ladies sunrise:
1. Sediakan gelas berukuran tinggi dan isi dengan es batu secukupnya.
2. Tuangkan granaldine sirup, fruit infius, orange juice, dan lemon juice. Sajikan
(Genie/Genie/tty)

Gampang kan...

credit : okefood.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar